Anak perempuan yang dilacurkan
Buku ini sesungguhnya adalah hasil studi yang penulis tulis sebagai salah satu persyaratan lulus program doktor ilmu sosial. Sejumlah anak perempuan malang, yang menuturkan kisah menyedihkan yang mereka alami, sebgaian sambil tertawa cekikikan, tapi tak jarang di antara mereka yang berurai air mata, bagi penulis merupakan roh yang menjadi substansi dasar penulisan buku ini.
Tidak tersedia versi lain